Senin, 26 November 2012

lirik lagu desa lukanegara - jalanan adalah sekolah


Jalanan adalah sekolah


bagi kami kreasi bukan tradisi melainkan harta yang tak terbeli
dan bagi kami jalanan adalah sekolah tapi ingat jangan anggap kami sampah

banyak orang bicara semaunya tentang cara hidup kita
tak perduli apa kata mereka
yang penting bisa berkarya dan terus

berkarya tuk hidupkan dunia, dengan seni dan peran budaya
bergerak berontak itu biasa karna keadilan tak ada
jangan lihat kami sebelah mata

mengingat semua hal yang kau katakan
tentang kami dan jalanan
jangan anggap sebagai pelarian karna disini kami tumbuh dan terus


berkarya tuk hidupkan dunia, dengan seni dan peran budaya
bergerak berontak itu biasa karna keadilan tak ada
jangan lihat kami sebelah mata


bagi kami kreasi bukan tradisi melainkan harta yang tak terbeli
dan bagi kami jalanan adalah sekolah tapi ingat jangan anggap kami sampah

19 komentar:

  1. Balasan
    1. bukan cuma keren sob , lagunya juga mantap ...! mewakili banget dengan gaya2 anak Punk yang selalu dipandang hitam oleh masyarakat kita !

      Salam Punk

      Hapus
  2. Jalanan adalah sekolah

    Punk hidup di jalanan, tapi jangan anggap punk itu kriminal, punk itu jahat, punk itu musuh
    melainkan punk itu adalah komunitas orang yang tidak puas dengan pemerintahan.


    Lanjut terus saudara punk nusantara ' oi! oi! oi! '

    BalasHapus
  3. mannnnttaaapppp ni lagu harusnya musik pelunak jiwa diganti dengan musik seperti ini

    BalasHapus
  4. Tapi Punk Berbudaya seperti desa luka negara mereka punk yang baik dan bersih.
    Dan Jangan anggap punk yang itu 100% tetapi Masih banyak Punk yang bertindak kriminal dan sebagainya. Saya suka punk seperti Desa Luka Negara Bagus Berkarya. Dan Saya suka Band Nya
    Teruskan Punk seperti Desa Luka negara Oi! Oi! Oi! Oi!

    BalasHapus
  5. LANJUTKAAAAAN! TERUS DAN TERUS LAH BERKARYA!! PUNK LOVERS!

    BalasHapus
  6. Salam anti kemapanan punk lampung

    BalasHapus
  7. Salam anti kemapanan punk lampung

    BalasHapus
    Balasan
    1. Orang mna yang gak mau mapan bang, kata anti kemaapanan semua basi, Punk itu bukan anti kemapan, punk itu menjadi diri sendiri, punk itu saya, anda dan diaa, sesimpel itu punk!!

      Hapus
  8. Oi oi oi karna bagi kami kreasi bukan tradisi , setiap anak punk punya cara masing2 dalam menyalurkan aspirasi nya untuk pemerintahan yang bobrok ini !!!!
    Punkrocker's

    BalasHapus
  9. terus berkarya untuk punk yg ada diluar

    BalasHapus